2022_HUBUNGAN PERAN ORANG TUA DENGAN PERILAKU SEKS PRANIKAH PADA REMAJA DI DESA CEMAGI

Categorie(s):
   Perilaku seks pranikah
Author(s):
   DEWA AYU SHINTA SURYANINGRUM
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Peran orang tua, Perilaku seks pranikah, Remaja
DOI:
 
Abstract :
  
HUBUNGAN PERAN ORANG TUA DENGAN PERILAKU SEKS PRANIKAH PADA REMAJA DI DESA CEMAGI Dewa Ayu Shinta Suryaningrum Program Studi Sarjana Keperawatan Fakultas Kesehatan Institut Teknologi dan Kesehatan Bali E-mail: [email protected] ABSTRAK Latar Belakang : Perilaku seksual pranikah dapat menimbulkan serangkaian akibat seperti terjadinya masalah Penyakit Menular Seksual (PMS) termasuk Human Immunodeficiency Virus atau Acquired Immuno Deficiency Syndrome (HIV atau AIDS) hal ini menjadikan ketertarikan peneliti untuk meneliti perilaku seks pranikah dan juga peran orang tua sebagai pengawas dari perilaku seks pranikah pada remaja di wilayah desa Cemagi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan peran orang tua dengan perilaku seks pranikah pada remaja di desa Cemagi Metode : Penelitian ini menggunakan desain analitik korelatif dengan pendekatan cross- sectional dan pengambilan sampel sebanyak 261 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah simpel random sampling dan startifed random sampling. Alat pengumpulan data menggunakan kuesioner online, kemudian data diolah dengan uji statistik menggunakan sperman’s rho. Hasil : Mayoritas responden berjenis kelamin perempuan (54.4%), peran orang tua dalam katagori baik (100.0%) dan perilaku seks pranikah pada remaja di katagorikan tidak beresiko (100.0%) yang dimana dalam penelitian ini mengartikan bahwa peran orang tua sangat berpengaruh dengan perilaku seks pranikah pada remaja. Uji Statistik yang di gunakan adalah Non-Parametric Sperman’s Rho di dapatkan hasil p
 
ISSN:
 
eISSN:
 
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description: