2022_GAMBARAN HEMODINAMIK SETELAH PEMBERIAN SEDATIF PADA PASIEN PRE OPERATIF DENGAN GENERAL ANESTESI DI RUANG OK RSAD TK. II UDAYANA

Categorie(s):
   General anestesi
Author(s):
   NADITA MELINIA SETIYANI PUTRI
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  General anestesi, Hemodinamik, Sedatif
DOI:
 
Abstract :
  
GAMBARAN HEMODINAMIK SETELAH PEMBERIAN SEDATIF PADA PASIEN PRE OPERATIF DENGAN GENERAL ANESTESI DI RUANG OK RSAD TK. II UDAYANA Nadita Melinia Setiyani Putri Fakultas Kesehatan Program Studi D IV Keperawatan Anestesiologi Institut Teknologi Dan Kesehatan Bali Email: [email protected] ABSTRAK Latar Belakang: Hemodinamik adalah pemeriksaan fisik atau pengukuran pada sistem kardiovaskuler mengenai sirkulasi darah, kemampuan jantung memompa darah, dan kondisi pembuluh darah adapun faktor yang mempengaruhi hemodinamik yaitu pemberian obat sedatif yaitu midazolam. Tujuan: Mengetahui gambaran hemodinamik setelah pemberian sedatif pada pasien pre operatif dengan general anestesi di RSAD TK II Udayana. Metode: Desain penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan time series melibatkan 100 responden pada pasien yang diberikan sedatif pada pasien pre operatif dengan general anestesi dengan consecutive sampling pada bulan April 2022. Alat pengumpulan data menggunakan lembar observasi dan menggunakan analisis univariat yang mengahasilkan tabel distribusi frekuensi. Hasil Penelitian: Hasil penelitian ini menunjukan tekanan darah sistolik pada 15 menit pertama terjadi penurunan
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  SKRIPSI