2019_PERBEDAAN PERILAKU MASYARAKAT DALAM MENCEGAH PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) SEBELUM DAN PADA TAHUN 2017 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAYANGAN

Categorie(s):
   PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE
Author(s):
   PUTU AYU WINDA TRISNAYANTI
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Perilaku, Masyarakat, Demam Berdarah Dengue (DBD)
DOI:
 
Abstract :
  
PERBEDAAN PERILAKU MASYARAKAT DALAM MENCEGAH PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) SEBELUM DAN PADA TAHUN 2017 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAYANGAN Putu Ayu Winda Trisnayanti Program Studi Sarjana Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bali Email: [email protected] ABSTRAK Tujuan. Untuk mengetahui perbedaan perilaku masyarakat dalam mencegah penyakit DBD sebelum dan pada tahun 2017 di wilayah kerja Puskesmas Payangan. Metode. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif dengan pendekatan comparative dan dilaksanakan pada tanggal 17 Maret – 30 April 2019. Populasi pada penelitian ini adalah masyarakat yang pernah mengalami DBD pada tahun 2016 di wilayah kerja Puskesmas Payangan dengan jumlah sampel sebanyak 92 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah simple random sampling. Metode penelitian yang digunakan adalah self-completed questionnaire dengan alat pengumpulan berupa kuesioner. Analisis data menggunakan uji Wilcoxon Rank Test. Hasil. Uji statistik menunjukkan ada perbedaan perilaku masyarakat dalam mencegah penyakit DBD sebelum dan pada tahun 2017 di wilayah kerja Puskesmas Payangan (Md Perilaku Sebelum Tahun 2017 = 19 dan Md Perilaku Pada Tahun 2017 = 27, p
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description: