2023_HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN STRESS PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KUBU II KARANGASEM

Categorie(s):
   Hipertensi
Author(s):
   NI LUH MIANTI KENCANA DEWI
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Hipertensi, Dukungan Keluarga, Stress.
DOI:
 
Abstract :
  
HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN STRESS PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KUBU II KARANGASEM Ni Luh Mianti Kencana Dewi Fakultas Kesehatan Program Studi Sarjana Keperawatan Institut Teknologi Dan Kesehatan Bali Email: [email protected] ABSTRAK Latar Belakang: Hipertensi merupakan salah satu penyakit tidak menular yang menjadi tantangan besar dunia. Jika penyakit hipertensi tidak ditangani secara rutin dapat menimbulkan komplikasi. Salah satu faktor yang berpengaruh terhadap tingginya angka hipertensi adalah stress. Tujuan: Untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan stress pada penderita hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Kubu II Karangasem. Metode: Desain penelitian analitik korelasi dengan jenis pendekatan cross sectional. Sampel yang digunakan berjumlah 170 responden dengan teknik non-probability sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner Family Support Scale dan Depression, Anxiety, Stress Scale serta analisis yang digunakan adalah Spearman’s Rho menggunakan SPSS versi 20. Hasil: Sebanyak 127 (74,7%) responden menyatakan dukungan keluarga yang diberikan baik, 39 (22,9%) responden menyatakan dukungan keluarga yang diberikan cukup dan 4 (2,4%) responden menyatakan dukungan keluarga yang diberikan kurang. Sebanyak 78 (45,9%) responden menyatakan kategori stres normal, 60 (35,3%) responden menyatakan kategori stres ringan, 28 (16,5%) responden menyatakan kategori stres sedang dan 4 (2,4%) responden responden menyatakan kategori stres berat. Hasil nilai p-value
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description: