2023_EFEKTIVITAS AROMATERAPI JAHE TERHADAP PENURUNAN MUAL MUNTAH IBU HAMIL TRIMESTER I DI PUSKESMAS PENEBEL II
Categorie(s):
Aromaterapi Jahe
Author(s):
GUSTI ARYA AGUNG AYU DAVINA HINDIRA PUTRI
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Aromaterapi Jahe, Mual Muntah, Ibu Hamil Trimester I
DOI:
Abstract :
EFEKTIVITAS AROMATERAPI JAHE TERHADAP PENURUNAN MUAL MUNTAH IBU HAMIL TRIMESTER I
DI PUSKESMAS PENEBEL II
Gusti Arya Agung Ayu Davina Hindira Putri
Fakultas Kesehatan
Program Studi Sarjana Kebidanan
Institut Teknologi dan Kesehatan Bali
Email: [email protected]
ABSTRAK
Mual muntah kehamilan yang tidak tertangani secara cepat dan tepat dapat mengakibatkan kekurangan energi kronik (KEK), anemia, hingga peningkatan angka kematian pada ibu dan bayi. Mengatasi mual muntah kehamilan dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya dengan menggunakan aromaterapi jahe. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas aromaterapi jahe terhadap penurunan mual muntah ibu hamil trimester I di Puskesmas Penebel II. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan rancangan quasi eksperiment yang menggunakan pendekatan pretest- posttest desain without control terhadap 8 orang responden dengan teknik pengambilan sample adalah purposive sampling. Kuisioner penelitian adalah instrumen baku, yaitu PUQE-24 yang digunakan untuk menentukan derajat mual muntah responden. Analisis data menggunakan uji Wilcoxon. Berdasarkan hasil analisis bivariat, diperoleh nilai median posttest sebesar 3,5 dan pretest sebesar 7,5 dengan p-value sebesar 0,010 (p
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description:
SKRIPSI