2024_SKRIPSI HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN PEMINATAN POSYANDU REMAJA DI BANJAR PENINJOAN WILAYAH KERJA PUSKESMAS TEMBUKU II
Categorie(s):
Kesehatan Reproduksi
Author(s):
SANG AYU KADEK DITA YULIANI
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Remaja, Kesehatan reproduksi,Posyandu
DOI:
Abstract :
ABSTRAK
Latar Belakang: Remajamerupakansuatu masa
atauperiodedimanaseseorangmengalamiperalihan, dengan kata lain
individuinibukanmerupakananak-anaklagi juga belumbisadikatakansudahdewasa.
Periodeinibiasanyaterjadi pada rentangumur 12-21 tahun. Pada masa
iniremajamengalamipertumbuhan dan perkembangansecarafisikmaupunpsikis.
Metode: Desain penelitian yang digunakanadalahcross sectional.
Populasiyaitusemuaremaja di banjarpeninjoanberusia 13-19 tahun yang
berkunjungke Banjar Peninjoan wilayah kerjaPuskesmasTembukuII Dinas
Kesehatan Kabupaten BangliJumlahsampelpenelitianiniadalah80
respondendenganmenggunakantekniknon probability samplingyaituaccidental
sampling. Instrumen yang digunakanadalahkuesioner. Analisa data yang
digunakanyaitudeskriptifkuantitatif.
Hasil:Tingkatpengetahuanremajatentang Kesehatan reproduksisebanyak 73
(91,3%) orang sudahmengetahuiapaitu Kesehatan reproduksi, yang
masihrendahsebanyak 7 (8,8%) dan
didapatkanpeminatanposyanduremajasebanyak 73 (91,3%) dan yang
masihkurangpeminatanposyandu pada remajasebanyak 7 (8,8%)Hasil uji Uji Chi
Squarehubunganpersepsididapatkan p value = 0,05,
hubungantingkatpengetahuanremajatentangkesehatanreproduksidenganpeminatan
posyandudidapatkan p value = 0,05berarti H0ditolak dan Haditerima yang
menunjukkanadahubungan Tingkat pengetahuanremajatentang Kesehatan
reproduksidenganpeminatanposyandu.
Kesimpulan:pengetahuanremajadenganpeminatanposyanduberperanpentingdalam
masa remajajikatingkatpengetahuanremaja yang kurangtentang Kesehatan
reproduksidenganpeminatanposyanduakanterjadipernikahandini, kehamilan yang
tidakdiinginkan dan penyakitmenularseksualdariituDiharapkanbagiremaja agar
mengkutisetiapadanyapenyuluhantentang Kesehatan reproduksi dan
mengikutiposyanduremaja agar menambahpengetahuan
Kata Kunci: Remaja, Kesehatan reproduksi,Posyandu
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description:
Program S1 Sarjana Keperawatan B