2024_Aktifitas Ekstrak Buah Zuriat (Hyphaene thebaica) Terhadap Spermatogenesis Mencit Jantan (Mus musculus L.) yang Diberi Arak Bali

Categorie(s):
   Skripsi Farmasi Klinik dan Komunitas
Author(s):
   Putu Girinatha Kusuma
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Arak Bali, Ekstrak Buah Zuriat (Hyphaene thebaica), Spermatogenesis, mencit jantan (Mus musculus L.)
DOI:
 
Abstract :
  
Alkohol telah digunakan dalam berbagai industri, salah satunya dalam industri minuman. Alkohol dapat mengubah keseimbangan hormon reproduksi pada individu jantan. Alkohol menyebabkan kerusakan jaringan testikuler dan kegagalan sintesis testosteron dan produksi spermatozoa. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui aktivitas ekstrak buah zuriat (Hyphaene thebaica) terhadap spermatogenesis mencit jantan (Mus musculus L.) yang diberi arak Bali. Penelitian ini menggunakan metode experimental study design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak buah zuriat (Hyphaene thebaica) berpengaruh dalam memperbaiki jumlah sel-sel spermatogonia, spermatosit dan spermatid pada mencit jantan dan Dosis terbaik ekstrak buah zuriat (Hyphaene thebaica) dalam memperbaiki jumlah sel-sel spermatogonia, spermatosit dan spermatid pada mencit jantan yaitu pada dosis 2%. Kata Kunci : Arak Bali, Ekstrak Buah Zuriat (Hyphaene thebaica), Spermatogenesis, mencit jantan (Mus musculus L.)
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  SKRIPSI