2024_Pengaruh Media Video Edukasi Terhadap Tingkat Pengetahuan Mengenai Fibroadenoma Mammae dan Motivasi Melakukan SADARI Pada Remaja Putri di SMKN 4 Denpasar

Categorie(s):
   Skripsi Kebidanan
Author(s):
   Kadek Rani Denita
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Pengetahuan mengenai Fibroadenoma mammae, Motivasi melakukan SADARI
DOI:
 
Abstract :
  
Latar Belakang:Fibroadenoma mamae (FAM) merupakan tumor jinak yang paling umum terjadi pada wanita muda yaitu pada usia reproduksi 15-35 tahun. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mendeteksi fibroadenoma mammae secara dini adalah melakukan SADARI (Pemeriksaan Payudara Sendiri). Kurangnya pengetahuan terhadap SADARI menyebakan rendahnya motivasi sehingga menimbulkan rasa malas dan enggan melakukan SADARI. Tujuan: Untuk menganalisis pengaruh media video edukasi terhadap tingkat pengetahuan mengenai fibroadenoma mammae dan motivasi melakukan SADARI pada remaja putri di SMK N 4 denpasar. Metode: Penelitian ini menggunakanThe one group Pre-test Post-test design. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling dengan jumlah sampel 181 responden. Instrumen yang di digunakan adalah kuesioner pengetahuan mengenai fibroadenoma mammaedan motivasi melakukan SADARI. Hasil: Sebelum diberikan penyuluhan sebanyak46,4% dengan kategori rendah dan sesudah diberikan sebanyak 87,3% dengan kategori baik pada variabel pengetahuan,sedangkan pada variabel motivasi sebanyak 51,4%dengan kategori rendah dan setelah diberikan penyuluhan sebanyak 87,8% dengan kategori sedang. Hasil uji statistik menggunakan Wilcoxon signed ranks testdidapatkan hasil pvalue 0.000(p
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  SKRIPSI