2025_Faktor Determinan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik Dengan Hemodialisis Di RSUD Sanjiwani Gianyar dan RSUD Klungkung
Categorie(s):
Tesis Magister Keperawatan
Author(s):
Ni Wayan Sri Wahyuni
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
faktor determinan, kualitas hidup, gagal ginjal kronik, hemodialisis
DOI:
Abstract :
Latar Belakang: Penyakit gagal ginjal kronik sangat mempengaruhi kemampuan
pribadi dan kualitas hidup penderita. Penderita gagal ginjal kronis yang menjalani
hemodialisis didapatkan bahwa kecenderungan yang dialami adalah terjadi
penurunan kualitas hidup. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui
faktor-faktor determinan dari kualitas hidup pasien aggal ginjal kronik di rumah
sakit.
Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan
pendekatan cross sectional. Sampel penelitian sebanyak 207 pasien. Tehnik
sampling menggunakan systematic random sampling. Data dikumpulkan
menggunakan kuesioner kemudian dilakukan analisis bivariat dan analisis
multivariat.
Hasil Penelitian: Hasil analisis bivariat didapatkan bahwa pada domain fisik dan
mental (umur, pekerjaan, tekanan darah), domain beban penyakit ginjal (umur,
tekanan darah), domain efek penyakit (umur, tekanan darah, lama hemodialisis)
(p
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description:
Magister Keperawatan