EFEKTIVITAS PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN METODE CERAMAH-SIMULASI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN IBU DALAM PENCEGAHAN DIARE PADA BALITA DI BANJAR LUMBUNGSARI DESA DANGIN PURI KAJA

Categorie(s):
   PENYULUHAN KESEHATAN
Author(s):
   Ida Ayu Diah Noviari
Keyword(s):
  Balita, Diare, Metode Ceramah-Simulasi, Penyuluhan Kesehatan
DOI:
 
Abstract :
  
EFEKTIVITAS PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN METODE CERAMAH-SIMULASI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN IBU DALAM PENCEGAHAN DIARE PADA BALITA DI BANJAR LUMBUNGSARI DESA DANGIN PURI KAJA Ida Ayu Diah Noviari, IGN Made Kusuma Negara, Ni Made Nurtini Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bali Email : [email protected] ABSTRAK Tujuan Penelitian Mengetahui efektivitas penyuluhan kesehatan dengan metode ceramah-simulasi terhadap tingkat pengetahuan ibu dalam pencegahan diare pada balita di Banjar Lumbungsari Desa Dangin Puri Kaja. Metode penelitian ini menggunakan desain penelitian pre-eksperimental dengan pendekatan one group pretest posttest design. Jumlah sampel ditentukan menggunakan sampling jenuh sehingga didapatkan responden sebanyak 27 orang. Data yang didapat diuji menggunakan uji statistik non-parametrik yaitu Uji Wilcoxon Rank Test dengan program SPSS for windows 20. Hasil dari analisa Uji Wilcoxon Rank Test didapatkan hasil penyuluhan kesehatan dengan metode ceramah-simulasi efektif digunakan dalam meningkatkan tingkat pengetahuan ibu dalam pencegahan diare pada balita di Banjar Lumbungsari Desa Dangin Puri Kaja dengan nilai p value =
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
Description: