2018_PENGARUH PSIKOEDUKASI KELUARGA TERHADAP PERUBAHAN SIKAP KELUARGA DALAM PENANGANAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT DI PUSKESMAS KINTAMANI III

Categorie(s):
   PSIKOEDUKASI KELUARGA
Author(s):
   NI WAYAN DEWI LESTARI
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  psikoedukasikeluarga,Sikap, ISPA.
DOI:
 
Abstract :
  
PENGARUH PSIKOEDUKASI KELUARGA TERHADAP PERUBAHANSIKAP KELUARGA DALAM PENANGANAN INFEKSI SALURANPERNAPASAN AKUT DI PUSKESMAS KINTAMANI III Ni Wayan Dewi Lestari Program Studi Ilmu Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bali Email: [email protected] ABSTRAK Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh psiko edukasi keluarga dalam penatalaksanaan ISPA terhadap perubahan sikap dalam penanganan ISPA di Puskesmas Kintamani III tahun 2018. Metode: Jenis penelitian ini adalah Pra-eksperimental design dengan rancangan pre-post test dalam satu kelompok. Sampel penelitian sebanyak 20 responden yang diambil melalui teknik consecutive sampling. Data dikumpulkan menggunakan kuesionersikap. Data dianalisa dengan uji statistik Wilcoxon Sign Rank Test. Hasil: Hasil penelitian didapatkan P < 0.001
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  Program S1 Sarjana Keperawatan B