2019_ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA KLIEN DENGAN DIAGNOSA MEDIS SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH KEPERAWATAN ISOLASI SOSIAL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS IV DENPASAR SELATAN

Categorie(s):
   ASUHAN KEPERAWATAN JIWA
Author(s):
   Ni Nyoman Deka Krisia
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Asuhan keperawatan dengan Gangguan Isolasi Sosial.
DOI:
 
Abstract :
  
ABSTRAK STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN ISOLASI SOSIAL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS IV DENPASAR SELATAN Ni Nyoman Deka Krisia Program Studi DIII Keperawatan STIKES BALI [email protected] Definisi: Isolasi social adalah keadaan seseorang individu mengalami penurunan atau bahkan sama sekali tidak mampu berinteraksi dengan orang lain disekitarnya. Klien mengkin merasa ditolak, tidak diterima, kesepian, dan tidak dapat membina hubungan yang berarti dengan orang lain. Tujuan: Untuk menerapkan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan isolasi sosial yang meliputi: pengkajian, diagnose, perencanan, pelaksanaan dan evaluasi. Metode: Studi kasus yang dilakukan pada kedua klien dengan diagnosa yang sama yaitu Isolasi sosial. Hasil: Asuhan keperawatan pada klien 1 “Ny K” dank lien 2 “Tn G” dengan gangguan isolasi sosial didapatkan hasil diagnosa yaitu: isolasi sosial, harga diri rendah dan koping individu tidakefektif. Setelah diberikan asuhan keperawatan pada tanggal 04 s/d 16 April 2019 didapatkan perkembangkan klien membaik. Kesimpulan: Tujuan yang diberikan kepada klien 1 “Ny K” dan klien 2 “Tn G” tercapai. Kata kunci: Asuhan keperawatan dengan Gangguan Isolasi Sosial.
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  KARYA TULIS ILMIAH