2019_ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK DENGAN DIABETES MELITUS TIPE II DIWILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS II DINAS KESEHATAN KECAMATAN DENPASAR SELATAN

Categorie(s):
   DIABETES MELITUS TIPE II
Author(s):
   MADE LISA DESIKA WINDIANI
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  asuhan keperawatan, gerontic, diabetes melitus
DOI:
 
Abstract :
  
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK DENGAN DIABETES MELITUS TIPE II DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS II DENPASAR SELATAN KECAMATAN SELATAN Made Lisa Desika Windiani @[email protected] Abstrak Latar belakang : Lansia merupakan kelompok yang berusia lebih dari 60 tahun. Menurut WHO, di kawasan Asia Tenggara populasi Lansia sebesar 8% atau sekitar 142 juta jiwa. Menurut WHO (2017). Diabetes merupakan salah satu dari empat prioritas penyakit tidak menular. Menurut IDF Atlas Tahun 2015 dalam WHO tahun 2017 umlah penderita diabetes di dunia pada tahun 2015 sebanyak 415 juta jiwa. Berdasarkan data yang di dapat di UPTD Puskesmas II Dinas Kesehatan Kecamatan Denpasar menyatakan bahwa jumlah penderita diabetes sebanyak 913 penderita pada tahun 2018. Tujuan: Menggambarkan bagaimana perbandingan asuhan keperwatan pada 2 klien lansia dengan diabetes mellitus.yang meliputi pengkajian, diagnosa, perencanaan, pelaksanaan, evaluasi tindakan keperawatan. Metode: metode yang digunakan dalam penelitian iini adalah studi kasus Hasil : Dari urian yang di tulis pada pembahasan dapat disimpulkan bahwa penulis telah mendapat gambaran umum tentang asuhan keperawatan pada klien Tn. S dan Tn. L yang mengalami diabetes melitus tipe II secara garis besar didapatkan dengan pengumpulan data, pengkajian data biopsikososial. Data yang didapat telah disesuaikan dan berdasarkan dengan kondisi pasien pada saat pengkajian. Dari pengkajian pada Tn. S dan Tn. L ditemukan penyebab terkena diabetes yaitu karena adanya faktor usia dan pola makan yang salah. Key word: asuhan keperawatan, gerontic, diabetes melitus
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  KARYA TULIS ILMIAH