2019_ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN FRAKTUR DENGAN GANGGUAN RASA NYAMAN NYERI (NYERI AKUT) DI RUANG BOUGENVILLE BRSUD TABANAN

Categorie(s):
   FRAKTUR RASA NYERI
Author(s):
   NI WAYAN RIYANTI TERESA
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Asuhan Keperawatan Pada Pasien Fraktur Dengan Ganguguan Rasa Nyaman Nyeri (Nyeri Akut)
DOI:
 
Abstract :
  
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN FRAKTUR DENGAN GANGGUAN RASA NYAMAN NYERI (NYERI AKUT) DI RUANG BOUGENVILLE BRSUD TABANAN (Ni Wayan Riyanti Teresa) [email protected] ABSTRAK Latar belakang : Fraktur adalah patah tulang, biasanya disebabkan oleh trauma atau tenaga fisik. Kekuatan dan sudut dari tenaga tersebut, keadaan tulang, dan jaringan lunak disekitar tulang akan menentukan apakah fraktur yang terjadi itu lengkap atau tidak lengkap. Tujuan : Menggambarkan asuhan keperawatan pada pasien fraktur dengan gangguan rasa nyaman nyeri (nyeri akut) di Ruang Bougenville BRSUD Tabanan. Metode : Metode yang digunakan adalah metode pengumpulan data yang digunakan dalam studi kasus ini adalah wawancara, observasi dan pemeriksaan fisik. Studi dokumentasi berupa hasil dari pemeriksaan diagnostik dan rekam medik. Sumber data dalam studi kasus ini berasal dari klien, keluarga, catatan medik dan perawat lainnya. Hasil : Asuhan keperwatan pada pasien fraktur dengan gangguan rasa nyaman nyeri (nyeri akut) ditemukan masalah keperawatan utama yaitu nyeri akut. Asuhan keperawatan dilakukan selama 3x24 jam, dengan hasil perkembangan pasien yang membaik. Kesimpulan : Masalah asuhan keperawatan pada pasien fraktur dengan gangguan rasa nyaman nyeri (nyeri akut) teratasi dengan baik. Kata kunci : Asuhan Keperawatan Pada Pasien Fraktur Dengan Ganguguan Rasa Nyaman Nyeri (Nyeri Akut).
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  KARYA TULIS ILMIAH