2020_HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN POLA MAKAN DENGAN TINGKAT HIPERTENSI

Categorie(s):
   TINGKAT HIPERTENSI
Author(s):
   I KOMANG ADHITYA PARTHAWIGUNA
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Aktivitas Fisik, Pola Makan, Hipertensi
DOI:
 
Abstract :
  
x HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN POLA MAKAN DENGAN TINGKAT HIPERTENSI I Komang Adhitya Parthawiguna Fakultas Kesehatan Program Studi Sarjana Keperawatan Institut Teknologi dan Kesehatan Bali Email : [email protected] ABSTRAK Latar belakang : Hipertensi merupakan masalah kesehatan global yang membutuhkan perhatian, penyebab kematian utama di negara maju maupun berkembang. Penyebab kematian nomor tiga setelah stroke, tuberkulosis, mencapai 6,7% dari kematian populasi semua umur. Metode : Penca rian artikel menggunakan database google scholar dari tahun 2010 sampai 2020, dipublikasi dalam Bahasa Indonesia, fulltext, relevan dengan tujuan literature review . Terdapat 15 artikel memenuhi dan 5 artikel dinilai dengan critical appraisal summary axis c ross sectional study. Hasil : Dari 5 artikel ditemukan 1 artikel tidak mencantumkan tujuan dan waktu, 2 artikel tidak menjelaskan menjabarkan instrument penelitian, 3 artikel tidak menjelaskan proses cara memproleh besar sampel yang digunakan. Semua artike l tidak menjabarkan dan menjelaskan kriteria inklusi ataupun eksklusi secara jelas, hasilnya menyatakan ada hubungan aktivitas fisik dan pola makan dengan hipertensi. Kesimpulan : Bahwa terdapat hubungan aktivitas fisik dan pola makan dengan tingkat hipert ensi. Pada penderita hipertensi diperlukan perubahan faktor resiko yang dapat dimodifikasi seperti aktivitas fisik dan pola makan yang berpengaruh terhadap peningkatan tekanan darah. Kata Kunci : Aktivitas Fisik, Pola Makan, Hipertensi
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description: