2019_PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN VIDEO ANIMASI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN IBU BALITA TENTANG PENTINGNYA MENIMBANG BALITA KE POSYANDU DI BANJAR JUUK MAS SUKASADA BULELENG
Categorie(s):
PENDIDIKAN KESEHATAN
Author(s):
NI LUH PUTU DARMAYANTI
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Pendidikan Kesehatan, Pengetahuan Ibu, Penimbangan Balita.
DOI:
Abstract :
Pengaruh Pendidikan Kesehatan dengan Video Animasi terhadap Tingkat Pengetahuan Ibu Balita tentang Pentingnya Menimbang Balita ke Posyandu di Banjar Juuk Mas Sukasada Buleleng
Ni Luh Putu Darmayanti
Program Studi Sarjana Keperawatan
Institut Teknologi dan Kesehatan Bali
Email : [email protected]
ABSTRAK
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan dengan video animasi terhadap pengetahuan ibu balita tentang pentingnya menimbang balita ke posyandu.
Metode: Penelitian ini merupakan penelitian pre experiment dengan pendekatan one group pretest-posttest design, dilakukan di Banjar Juuk Mas dengan populasi yaitu seluruh ibu balita yang berjumlah 48 orang. Teknik sampling yang digunakan adalah nonprobability sampling dengan jenis total sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisis dengan Wilcoxon Rank Test.
Hasil: Sebagian besar ibu memiliki tingkat pengetahuan cukup sebelum diberikan pendidikan kesehatan (Md: 6, min: 5, max: 8) dan memiliki tingkat pengetahuan baik setelah diberikan pendidikan kesehatan (Md: 9, min: 7, max: 10). Hasil uji statistik menunjukkan pendidikan kesehatan dengan video animasi berpengaruh dalam meningkatkan pengetahuan ibu (ρ value
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description: