2021_GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN PRE OPERASI MENGENAI MANAJEMEN NYERI DI INSTALANSI BEDAH SENTRAL (IBS) RSUD BULELENG
Categorie(s):
MANAJEMEN NYERI
Author(s):
NI PUTU NINE INDAH KRISNAWATI
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Manajemen Nyeri
, Tingkat
Pengetahuan
, Pre
Operasi
.
DOI:
Abstract :
GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN PRE OPERASI MENGENAI
MANAJEMEN NYERI DI INSTALANSI BEDAH SENTRAL (IBS)
RSUD
BULELENG
Ni Putu Nine Indah Krisnawati
Fakultas Keseh
atan
Program Studi D
-
IV Keperawatan Anestesiologi
Institut Teknologi Dan Kesehatan Bali
Email :
[email protected]
ABSTRAK
Tujuan:
Mengetahui
gambaran pengetahuan pasien
pre operasi
men
genai
manajemen nyeri
di Instalansi Bedah Sentral (IBS) RSUD Buleleng.
Metode:
Penelitian ini merupakan penelitian kua
litatif
deskriptif
dengan
pendekatan
cross sectional
. Alat pengumpulan data yang digunakan dalam
penelitian ini berupa kuesioner.
Sampel
pada p
enelitian ini adalah
pasien
pre
operasi
dengan
jumlah
sampel
sebanyak
8
1
oran
g
menggunakan
teknik
pengambilan sampel
consecutive sampling
.
Hasil :
Tingkat pengetahuan pasien pre operasi di IBS RSUD Buleleng
sebagian
besar pengetahuan responden tentan
g manajemen nyeri adalah cukup yaitu
sebanyak 55 responden (67,9%). Sebanyak 17 responden berpengetahuan baik
(21,0%) dan sebanyak 9 responden (11,1%) berpengetahuan kurang.
Kata kunci :
Manajemen Nyeri
, Tingkat
Pengetahuan
, Pre
Operasi
.
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description:
SKRIPSI