2021_GAMBARAN KEJADIAN SHIVERING PADA ANESTESI GENERAL DI RUANG POST OPERAS

Categorie(s):
   SHIVERING
Author(s):
   NI LUH PUTU EKA PERTIWI
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Hipotermi a , M e nggigil , Hipotermi a , M e nggigil , Anestesi General , Post Operasi
DOI:
 
Abstract :
  
GAMBARAN KEJADIAN SHIVERING PADA ANESTESI GENERAL DI RUANG POST OPERAS I Ni Luh Putu Eka Pertiwi Fakultas Kesehatan Program Studi DI V Keperawatan Anestesiologi Institut Teknologi Dan Kesehatan Bali Email: [email protected] ABSTRAK Latar Belakang: General anestesi adalah suatu keadaan pasien tidak sadar yang bersifat sementara yang diikuti oleh hilangnya rasa nyeri di seluruh tubuh akibat pemberian obat anestesia. Trias anestesia terdiri dari hipnotik (pasien kehilanga kesadaran), analgesia (pasien bebas nyeri), relaksasi ( pasien mengalami kelumpuhan otor rangka). Namun salah satu komplikasi umum dan tidak menyenangkan dari pasca anestesi general adalah Post Anesthetic Shivering (PAS) . Tujuan: Mengetahui gambaran kejadian menggigil ( shivering) pada pasien dengan tindakan operasi yang menggunakan anestesi general di ruang post operasi. Metode: Penelitian ini menggunakan desain penelitian dengan deskriptif dengan pendekatan cross sectional . Sampel berjumlah 100 responden. Pengambilan sampel pada penelitian ini dengan menggunakan non probability sampling dengan teknik pengambilan sampel Consecutive sampling . Alat pengumpulan data menggunakan lembar observasi . Hasil: Hasil pada pe nelitian ini didapatkan keseluruhan kejadian shivering mencapai 80.0% dengan derajat 1: sebanyak 18 responden (18.0%), d erajat 2: sebanyak 29 responden (29.0%), derajat 3: sebanyak 17 responden (17.0%), d an derajat 4: sebanyak 16 responden (16.0%). Sedangk an yang tidak mengalami kejadian shivering sebanyak 20 responden (20.0%). Kesimpulan: K ejadian menggigil pada anestesi general di ruang post operasi BRSU Tabanan masih sangat tinggi mencapai 80.0% dari keseluruhan. Kata Kunci: Hipotermi a , M e nggigil , Anestesi General , Post Operasi
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  SKRIPSI