2021_GAMBARAN TINGKAT STRES PEKERJA YANG DI PHK AKIBAT DAMPAK PANDEMI COVID - 19 DI KECAMATAN KLUNGKUNG
Categorie(s):
TINGKAT STRES
Author(s):
LUH ADE OKA PUJASTUTI
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Stres pekerja, PHK, COVID
-
19
DOI:
Abstract :
GAMBARAN TINGKAT STRES PEKERJA YANG DI PHK AKIBAT
DAMPAK PANDEMI COVID
-
19 DI KECAMATAN KLUNGKUNG
GAMBARAN TINGKAT STRES PEKERJA YANG DI PHK AKIBAT
DAMPAK PANDEMI COVID
-
19 DI
KECAMATAN KLUNGKUNG
Luh Ade Oka Pujastuti
Fakultas Kesehatan
Program Studi Sarjana Keperawatan
Institut Teknologi dan Kesehatan Bali
Email:
[email protected]
ABSTRAK
Latar Belakang :
Covid
-
19
membuat ba
nyak sektor menjadi tidak dapat
beroprasi seperti dulu salah satunya adalah sektor pariwisata dan sektor non
pemerintahan, akibat adanya pandemic covid
-
19 banyak perusahaan swasta yang
mengambil tindakan PHK (Pemutusa Hubungan Kerja) pada sebagian pekerjan
ya
sebagai solusi agar dapat mempertahankan usaha mereka, namun hal ini
memberikan dampak pada pekerja yang di PHK karena hal ini menimbulkan
kecemasan dan stres akibat kehilangan pekerjaan.
Tujuan
: Untuk mengetahui
gambaran tingkat stress yang dialami pe
kerja yang di PHK akibat dampak
pandemi Covid
-
19 di Kecamatan Klungkung.
Metode
: Penelitian ini menggunakan
desain deskriptif dengan pendekatan
cross
sectional
. Sample
berjumlah 152 responden
, dengan teknik
total sampling
,
menggunakan DASS 14 , yang kemud
ian diolah dengan
statistik deskriptif.
Hasil :
Gambaran
dari 152 responden, tingkat stres pekerja yang di PHK akibat
dampak covid
-
19, mayoritas mengalami stres sedang yaitu 68 orang (44,7%),
namun jika diakumulasikan didapatkan 53 orang (34,9%) mengalami
stres berat,
lalu 19 orang (12,5%), kategori stres ringan dan 12 orang (7,9%), kategori normal.
Kesimpulan
:
Secara umum stres yang dialami oleh pekerja masih dalam kategori
stres sedang. Oleh karena itu diharapkan responden dapat melakukan distraksi dan
r
elaksasi saat stres mulai muncul atau responden dapat mencari hiburan untuk
menenangkan pikiran.
KataKunci:
Stres pekerja, PHK, COVID
-
19
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description: