2021_PENGALAMAN PENATA ANESTESI DALAM PEMELIHARAAN MESIN ANESTESI DI RUANG OPERASI RSUD HARAPAN DAN DOA KOTA BENGKULU TAHUN 202

Categorie(s):
   Ruang Operasi
Author(s):
   DADAN GUMELAR
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Ruang Operasi, Pemeliha raan, Mesin Anestesi
DOI:
 
Abstract :
  
PENGALAMAN PENATA ANESTESI DALAM PEMELIHARAAN MESIN ANESTESI DI RUANG OPERASI R SUD HARAPAN DAN DOA KOTA BENGKULU TAHUN 2021 DADAN GUMELAR INTITUT TEKNOLOGI KESEHATAN BALI FAKULTAS KESEHATAN PROGRAM STUDY DIV ANESTESIOLOGI PROGRAM B B a l i E m a il : [email protected] ABSTRAK Ruang Operasi RSUD Harapan Dan Doa Kota Bengkulu merupakan salah saru unit pelayanan di rumah sakit yang dimana terdapat mesin anestesi yang sangat berpengaruh dalam proses tindakan operasi, serta harus dilakukan kegiatan pemeliharaan terhadap mesin tersebut, karena apabila tidak dilakukan pemel iharaan mesin anestesi dapat berdampak kerusakan pada mesin yang berakibatkan kebocoran gas anestesi yang berpengaruh terhadap pasien dan tenaga medis. Rumusan masalahnya adalah Bagaimanakah pengalaman penata anestesi dalam pemeliharaan mesin anestesi di ruang operasi RSUD Harapan dan Doa Kota Bengkulu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengalaman Penata Anestesi Dalam Pemeliharaan Mesin Anestesi Di Ruang Operasi R SUD Harapan Dan Doa Kota Bengkulu Tahun 2021 Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif dan menggunakan pendekatan kualitatif dan melibatkan dokter anestesi serta Penata anestesi. Untuk memperoleh kepercayaan hasil penelitian menggunakan teknik tria ngulasi, menggunakan metode wawancara mengenai pengalaman dalam pemeliharaan mesin anestesi . Hasil penelitian pengalaman pemeliharaan mesin anestesi di RSUD Harapan dan Doa ini telah dilakukannya kegiataan pemeliharaan harian yang meliputi memberikan mesi n anestesi menggunakan cairan disenfektan namun belum dilakukan secara rutin dan kegiatan pemeliharaannya hanya sebatas pemeliharaan harian . Sebaiknya pihak RSUD Harapan Dan Doa kota bengkulu melakukan kegiatan pemeliharaan mesin anestesi secara berkala m eliputi pemeliharaan harian, mingguan serta tahunan yang dimana termasuk untuk mengkalibrasi mesin anestesi tersebut . serta menerapkan SOP ( standar operasional prosedur ) dalam kegiataan pemeliharaan mesin anestesi . Kata Kunci : Ruang Operasi, Pemeliha raan, Mesin Anestesi
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description:
  SKRIPSI