2024_Pengaruh Pendidikan Kesehatan Choking Management Melalui Media Audio Visual Terhadap Pengetahuan dan Self Efficacy Pada Mahasiswa Sarjana Keperawatan ITEKES Bali

Categorie(s):
   Skripsi Keperawatan
Author(s):
   Kadek Lovamrita Tyagi Soryka
Publisher(s):
 
ISBN:
 
Keyword(s):
  Pendidikan Kesehatan, Tersedak, Mahasiswa Keperawatan, Self Efficacy, Media audio visual
DOI:
 
Abstract :
  
Latar Belakang: Pendidikan kesehatan mengenai choking management pada mahasiswa sangat penting diberikan. Mengingat mahasiswa keperawatan akan melakukan praktik dan akan bertemu dengan berbagai situasi kegawatdaruratan di masyarakat. Salah satu media yang diidentifikasikan baik dalam memberikan pendidikan kesehatan adalah media audio visual Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya pengaruh pendidikan kesehatan Choking Management melalui Media Audio Visual terhadap Pengetahuan dan Self Efficacy Mahasiswa Sarjana Keperawatan Metode: Penelitian ini menggunakan pre experimental studi design dengan jenis penelitian the one group pre-test post test design. Populasi pada penelitian ini adalah mahasiswa keperawatan ITEKES Bali. Sampel pada penelitian ini adalah 34 responden dengan pengambilan sampel menggunakan teknik sampling non probability sampling yaitu dengan purposive sampling. Terdapat media yang digunakan pada penelitian ini yaitu Media Audio Visual. Instrument pada penelitian ini menggunakan kuesioner pengetahuan dan self efficacy dengan total pertanyaan 24 item. Uji statistik yang digunakan pada penelitian ini adalah Wilcoxon Rank Test Hasil: Hasil penelitian menunjukan adanya pengaruh pendidikan kesehatan choking management melalui Media Audio Visual terhadap Pengetahuan dan Self Efficacy Mahasiswa Sarjana Keperawatan dengan hasil uji statistik yang mendapatkan nilai signifikan 0,000 (p
 
ISSN:
  0
eISSN:
  0
SIZE:
 
PAGE TOTAL:
 
Description: