2021_DESKRIPSI PENANGANAN NYERI SECARA FARMAKOLOGIS PADA PASIEN PASKA SECTIO CAESARE A DI RSU KERTHA USADA KABUPATEN BULELENG
Categorie(s):
FARMAKOLOGIS
Author(s):
I KETUT YOGA SUPUTRA
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Pasien
Paska
Sectio Caesarea
, Nyeri
,
Farmakologis.
DOI:
Abstract :
DESKRIPSI PENANGANAN NYERI SECARA FARMAKOLOGIS
PADA
PASIEN
P
ASKA
SECTIO CAESARE
A
DI RSU KERTHA
USADA
KABUPATEN BULELENG
I Ketut Yoga Suputra
Fakultas Kesehatan
Program Studi D IV Keperawatan Anestesiologi
Institut Teknologi Dan Kesehatan Bali
Email:
[email protected]
ABSTRAK
Latar
B
elakang
:
Sectio caesarea
adalah proses persalinan melalui pembedahan
dimana irisan dilakukan di perut untuk mengeluarkan seorang bayi.
Pada pasien
p
aska
sectio caesarea
terdapat bekas luka pembedahan yang akan menimbulkan
rasa nyeri, dengan demikian nyeri
membuat pasien tidak nyaman, cemas dan rasa
takut untuk mobilisasi.
Tujuan :
P
enel
i
t
i
an
ini
be
r
t
u
j
u
an
u
ntuk
mengetahui
penanganan nyeri secara
farmakologis
dapat
menurunkan nyeri
pada
pasien
post
sectio caesarea
.
Metode :
Desain penelitian yang
digunakan adalah studi kasus multiple dengan
pendekatan deskriptif. Partisipan dalam penelitian ini adalah 2 pasien paska
sectio
caesarea
yang sesuai dengan kriteria inklusi dan ekslusi.
J
enis data yang
dikumpulkan adalah data
primer
. Instrumen penelitian
adalah
lembar
daftar
pertanyaan
dan
peneliti sendiri
dengan metode wawancara.
Hasil :
Berdasarkan hasil penelitian yang didapat yaitu
partisipan 1 dengan nyeri
sedang skala 5 menjadi nyeri ringan dengan skala 2, dan partisipan 2 dengan nyeri
berat skala 7
menjadi nyeri ringan dengan skala 3
dengan pemberian drip
analgesik kombinasi ketorolac 60
mg dengan tramadol 200
mg
.
Kesimpulan :
Disimpulkan adanya penurunan skala nyeri pada pasien paska
sectio caesaera
setelah dilakukan penanganan nyeri secara farmakol
ogis dalam
pe
m
berian drip analgesik kombinasi ketorolac 60
mg dengan tramadol 200
mg.
Kata Kunci :
Pasien
Paska
Sectio Caesarea
, Nyeri
,
Farmakologis.
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description:
SKRIPSI