2021_GAMBARAN SUHU INTI TUBUH PREANEST E SI DAN PASCAANEST E SI PADA PASIEN SECTIO CASAREA DENGAN SPINAL ANESTESI DI KAMAR OPERASI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA BANDA ACEH TAHUN 2021
Categorie(s):
Author(s):
IRWAN SAYUTI
Publisher(s):
ISBN:
Keyword(s):
Gambaran Suhu Inti Tubuh, Preanestesi dan pascaanestesi, Sectio Casarea,
Spinal An
e
stesi.
DOI:
Abstract :
GAMBARAN SUHU INTI TUBUH PREANESTESI DAN
PASCAANESTESI PADA PASIEN SECTIO CASAREA
DENGAN SPINAL ANESTESI DI KAMAR
OPERASI
RUMAH SAKIT BHAYANGKARA
BANDA ACEH
TAHUN 2021
Irwan Sayuti
Fakultas
Kesehatan
Program Studi
D IV
Keperawatan Anestesiologi
Institut Teknologi Dan Kesehatan Bali
Email:
[email protected]
ABSTRAK
Latar Belakang.
Suhu inti tubuh mengalami perubahan seperti penurunan akib
at
pelepasan panas tubuh berlebih, yaitu kurang dari 36 ̊C dan peningkatan akibat
produksi panas tubuh berlebih hingga lebih dari 37,2 ̊C
.
Kondisi tersebut disebabkan
oleh gangguan fase termoregulasi, yaitu input aferen, pengaturan pusat, dan respons
eferen
yang memicu pelepasan panas tubuh
.
Tujuan.
Untuk mengetahui
Gambaran Suhu Inti Tubuh Preanest
e
si Dan
Pascaanest
e
si Pada Pasien Sectio Casarea
dengan Spinal Anestesi
Di Kamar Operasi
Rumah Sakit Bhayangkara Banda Aceh
.
Metode.
Desain penelitian menggunakan
penelitian deskriptif
dengan pendekatan
cross sectional
yang dilaksanakan pada tanggal 20 April
-
20 Mei 2021.
Populasi pada
penelitian ini adalah
pasien
sectio casarea
dengan Spinal Anestesi
dengan jumlah
sampel 52 responden
. Teknik sampling yang digunakan a
dalah
accidental sampling
.
Alat pengumpulan data yang digunakan berupa lembar observasi dan
t
hermometer
digital timpanik
.
Hasil.
Hasil penelitian menunjukkan
i
bu melahirkan secara
sectio caesarea
sebelum
anestesi spinal, sebahagian besar atau 86,5% memil
ik
i suhu inti tubuh yang normal
sedangkan i
bu melahirkan secara
sectio caesarea
setelah anestesi spinal, sebahagian
besar atau 53,8% memiliki suhu inti tubuh yang tidak normal.
Kesimpulan.
Suhu inti tubuh Ibu melahirkan secara
sectio caesarea
setelah anestes
i
spinal menjadi
dibawah normal
disebabkan karena gangguan termoregulasi akibat
efek obat aanestesi
.
Disarankan kepada penata Anestesi
agar dapat menjaga kesehatan
fisik
ibu melahirkan secara
sectio casarea
khususnya suhu tubuh
dengan cara
memberikan double
sel
imut dan pemberian cairan infus
hangat
.
Kunci:
Gambaran Suhu Inti Tubuh, Preanestesi dan pascaanestesi, Sectio Casarea,
Spinal An
e
stesi.
ISSN:
0
eISSN:
0
SIZE:
PAGE TOTAL:
Description:
SKRIPSI